Rabu, 19 Juli 2017

Libatkan Allah disetiap Urusan

Allah Swt cinta dengan semua Hambanya, Allah tak pernah buat kita kecewa jika qt libatkan Allah dari awal dlm segala urusan kita. Jika telah yakin, maka apapun resikonya jangan pernah takut sebab Allah tak akan meninggalkan kita.

Ajak Allah, dengan bahasa dan kalimat apapun asalkan itu indah. ALLAH maha melihat lagi maha mendengar. Sang maha cinta tak kan mampu membiarkan kekasihnya terluka. Maka jadilah kekasihnya😊

Seluruh urusan duniawi kan jadi mudah karna pegangan kita adalah allah. Pemilik Urusan dunia dan seisinya. Dzikir & Syukur adalah dua kunci utama Nikmat didunia.


" Kalo kamu libatkan Allah dalam setiap urusan dan langkahmu, maka kamu tak akan merasa lelah dan putus asa, karena kamu menjadikan Dia sebagai tujuanmu , bukan yang lain 😁😇